Asrama Yatim Cabang Sumedang

Asrama Yatim Cabang Sumedang

Setiap anak pastinya menginginkan tempat tinggal yang layak dan nyaman, nyaman untuk belajar, bermain dan beristirahat begituun anak anak yatim tetapi mereka hanya bisa bermimpi untuk merasakan hal seperti itu.

Ayah, Bunda, Kaka ikut bergabung dengan kami yuk mewujudkan impian mereka dengan ikut membantu menyelesaikan pembangunan asrama yatim yang saat ini sedang berjalan. yang beralamat Jln Pasar Selatan Rt 05 Rw 06 Desa Jatisari Kec Tanjungsari Kab Sumedang

Melalui program wakaf pembangunan kami berkeinginan menjadikan mereka seperti anak anak lainnya merasakan kebahagiaan seperti halnya anak anak yang punya orang tua lengkap memiliki tempat yang nyaman.

Besar kecil nilainya akan sangat bermanfaat akan kami tampung untuk mewujudkan sebuah bangun arama yatim.

Wakaf bisa melalui rekening
BRI SYARIAH :1041-1319-57
MANDIRI :130-00-1684551-6
BCA : 3799-887-887
An :Yayasan mutiara titipan illahi

Indahnya berbagi
Nikmatnya memberi
Kebahagian mereka surga bagi kita

web: www.yamuti.org
fb:Yatim dhuafa yamuti
ig:Yatim_yamuti_pusat

Artikel yang Direkomendasikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.