AWALI PAGI INI DENGAN SEDEKAH

AWALI PAGI INI DENGAN SEDEKAH

اَللَّهُمَّ ارْزُقْنِيْ فِيْهِ طَاعَةَ الْخَاشِعِيْنَ وَ اشْرَحْ فِيْهِ صَدْرِيْ بِإِنَابَةِ الْمُخْبِتِيْنَ بِأَمَانِكَ يَا أَمَانَ الْخَائِفِيْنَ

“Allâhummar zuqnî fîhi thâ’atal khâsyi’în wasyrah fîhi shadrî bi inâbatil mukhbitîn biamânika yâ amânal khâifîn”. .
Artinya,” Ya Allah, Mohon anugrahkan padaku di bulan ini dengan ketaatan orang-orang yang khusyu serta lapangkanlah dadaku dan dengan taubat orang-orang yang rendah diri. Dengan kekuatan-Mu. Wahai tempat berlindung bagi orang-orang yang ketakutan”. Aamiin

Tak terasa sudah di hari ke 15 shaum kita bertepatan juga dengan hari jum’at dan kita sudah mengetahui betul keutamaan hari jumat “Sebaik-baik hari yang pada hari itu matahari terbit adalah Hari Jumat.” (HR. Muslim) mustajab untuk berdoa

Di hari Jumat pula kita berniat bersedekah akan lebih istimewa. Perbandingannya seperti keistimewaan bulan Ramadan dengan bulan yang lain. Seperti yang dijelaskan seorang Imam Sunni dan ahli Fiqih Ibnu Qoyyim, yang artinya, “Sedekah pada hari itu dibandingkan dengan sedekah pada enam hari lainnya, laksana sedekah bulan Ramadhan dibanding bulan-bulan lainnya.

Awali pagi ini dengan sedekah semoga Allah memudahkan segala urusan kita dengan jalan sedekah

Indahnya berbagi
Nikmatnya memberi
Kebahagian mereka surga bagi kita

#Pesantrenyatimyamuti
#Pesantrenyatimyamuti
#Pesantrenyatimyamuti

web: www.yamuti.org
fb:Yatim dhuafa yamuti
ig:Yatim_yamuti_pusat

Artikel yang Direkomendasikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.