WAKAF PRODUKTIF (Budidaya Kelinci)

WAKAF PRODUKTIF (Budidaya Kelinci)

Salah satu cara pengalokasian dana wakaf dengan cara membudidayakan kelinci semoga dengan cara ini membuka jalan untuk kami, agar mendapatkan income untuk menutupi kebutuhan anak anak yatim dan dhuafa.

Selain mudah beradaptasi, kelinci juga sangat gampang dijinakan. Karena kedua faktor inilah banyak orang tertarik merintis bisnis budidaya ternak kelinci, khususnya untuk jenis kelinci pedaging.

Pada dasarnya kami bercita cita agar mereka kedepannya bisa mandiri dari semua hal sehingga kami menciptakan kreatifitas untuk kemandirian bukan untuk ketergantungan

Mohon do’a dan dukungannya untuk program *wakaf produktif* yang baru berjalan *peternakan yatim Yamu’ti* semoga di beri kelancaran dan kesuksesan aamiin

Indahnya berbagi
Nikmatnya memberi
Kebahagian mereka surga bagi kita

web: www.yamuti.org
fb:Yatim dhuafa yamuti
ig:Yatim_yamuti_pusat

Artikel yang Direkomendasikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.